Wednesday, January 27, 2010

stock pick 28.01.10 Menunggu lampu hijau

Tiap hari terasa panas, cuaca panas, suhu politik memanas, ditambah demonstrasi yang panas hari ini, lalu saham pun ikut-ikutan memanas juga. Panas dalam arti tiap hari indeks kita turun terus dan terasa panas atau terbakar rasanya. Hari ini adalah hari demon maksud saya demonstrasi dari kata demon kalau demon mengamuk hari ini maka saham akan terpanggang kayak masuk neraka rasanya ha...Kita doakan agar suasana besok asri, segar, hijau terutama saham karna sudah lama gak keliatan hijau ha... tanam pohon deh...

Oh saham tidak dipilih hari ini adalah saham bakrie seperti DEWA, BNBR, BUMI karena penurunan yang menunjukkan trend yang sedang menurun dan candlestick yang tidak bagus. Untuk saham PGAS masih memerlukan konfirmasi apakah bearish atau pada line support di 3675 kalau break ya jual j si PGAS.

Saham yang bisa dilirik seperti saham seperti ELSA karena candlenya menunjukkan Bullish Meeting Line Pattern. Bullish Meeting Line Pattern adalah candle yang downtrend pada awalnya dan kemudian muncul candle putih dimana candle putihnya yang paling atas berada di candle hitam sebelumnya yang paling bawah. Tapi perlu konfirmasi dan tingkat keakuratannya adalah sedang. Saham lain adalah UNTR karena groupnya seperti ASII sudah mulai merangkak naek.

Sekian dulu selamat mendapat inspirasi dan biarlah yang udah dipilih melanjutkan tugasnya daripada mengulang pembangunan dari awal kembali... Will I Am Chen... GBU

4 comments:

Vivi Liang said...
This comment has been removed by the author.
Vivi Liang said...

VEry NICE Info for iNVestors and Others..new concepts use INDO ....
waiting for your article in NEWSPAPERS..

see You ON THE TOP!

Vivi Liang said...
This comment has been removed by the author.
Vivi Liang said...

Ditunggu Seminar dan Artikelnya....

Exclusion Clause

The author is not responsible for such false statements to the analysis of the individual and not to encourage anyone to trade shares. All content is free and only need to join this blog to promote it. for any information in, will provide the best and so will not harm anyone.